Foto : TNI Tembak Mati Arton Kogoya

WAMENA, Westpapuanews.Org — Arton Kogoya (26) ditembak mati oleh Anggota TNI Batalyon 756 Wimanesili di depan Warnet Rafi, Jl. Yos Sudarso, RT 01/RW 06, Wamena, Jayawijaya, Papua. Pria asal suku Lani itu ditembak mati hari Sabtu, 11 Mei 2013 pukul 09:30 WIT.■